Cara Deposit Binary

Agar dapat melakukan Deposit maupun penarikan dana, kita harus memiliki akun pada Agen Pembayaran sekaligus sebagai money changer : karena dana deposit kita pada awalnya berjenis Rupiah akan didepositkan ke Binary dalam bentuk USD (US Dollar) demikian juga kita akan melakukan penarikan dari Akun Binary yang berjenis USD akan kita tarik ke agen pembayaran kita dalam bentuk Rupiah supaya dana sampai masuk ke rekening Bank lokal kita dalam bentuk Rupiah. Anda harus mendaftar salah satu Agen penukaran (money changer anda). ada banyak Agen Pembayaran yang dapat melayani deposit maupun penarikan untuk trading di Binary baik melalui Pembayaran Elektronik yang berlaku di seluruh negara maupun bank lokal misalnya :

Pembayaran dengan Elektonik
1. Bitcoin
2. Netteller
3. OKPay
4. Fasapay
5. Perfectmoney

Pembayaran / Deposit melalui Lokal Bank (BRI, Mandiri, BCA, BNI ) 
Satriachanger.com 
Omahpoin
KedaiValas
fastchanger168 dan lain sebagainya.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tulis Komentar Anda